Surprise Me!

Orang Tua Jangan Lengah! Waspada Tanda Diabetes pada Anak| SINAU

2023-02-24 207 Dailymotion

KOMPAS.TV - Diabetes pada anak akan menggangggu proses tumbuh kembang anak. <br /> <br />Menurut Royal Childrens Hospital Melbourne ,Diabetes terjadi ketika proses metabolisme gula atau glukosa di dalam tubuh terganggu. <br /> <br />Jenis diabetes pada anak biasanya adalah diabetes tipe 1 karena genetik dan autoimun. <br /> <br />Ada pula diabetes tipe 2 karena kegemukan, pola makan tidak seimbang dan gaya hidup tidak sehat. <br /> <br />Tanda-tanda Diabetes pada Anak: <br /> <br />1. Rewel dan Mudah Lelah <br /> <br />Ini karena gangguan penyerapan gula membuat tubuh kekurangan energi. Akibatnya anak jadi rewel, kelelahan dan mudah emosi. <br /> <br />2. Berat Badan Turun Tiba-tiba <br /> <br />Ini karena ketidakmampuan tubuh menyerap gula darah, sehingga jaringan otot dan lemak menyusut. <br /> <br />3. Sering Kencing <br /> <br />Kemampuan tubuh dalam menyerap cairan jadi turun. <br /> <br />4. Banyak Makan <br /> <br />Hal ini terjadi akibat dari kadar insulin yang tidak memadai. Akibatnya gula tidak dapat diubah jadi energi <br /> <br />Baca Juga Apakah Mandi Malam Bisa Menyebabkan Paru-paru Basah? Ini Jawaban dari Dokter di https://www.kompas.tv/article/381754/apakah-mandi-malam-bisa-menyebabkan-paru-paru-basah-ini-jawaban-dari-dokter <br /> <br />Editor Video & Grafis: Dimas Wira P.S <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/381760/orang-tua-jangan-lengah-waspada-tanda-diabetes-pada-anak-sinau

Buy Now on CodeCanyon